Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Wangunreja Gelar Sambang Warga untuk Sosialisasi Pilkada Damai 2024

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Wangunreja Gelar Sambang Warga untuk Sosialisasi Pilkada Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung di Desa Wangunreja Gelar Sambang Warga untuk Sosialisasi Pilkada Damai 2024

    Dalam rangka menyambut pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024, Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja, Aipda Sutrisno, S.Pd., bersama Babinsa Serka AM. Abun, melaksanakan kegiatan sambang dan cooling system di Kantor Desa Wangunreja, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi.

    Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 10.00 WIB ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi kepada warga mengenai pentingnya menjaga kondusivitas selama tahapan Pilkada berlangsung. Dalam kesempatan tersebut, Aipda Sutrisno memberikan beberapa himbauan penting kepada masyarakat, di antaranya:

    1. Menjaga Pilkada Damai: Warga diimbau untuk tidak menyebarkan berita hoaks, tidak mempolitisasi isu SARA, tidak mudah terprovokasi, tidak melakukan intimidasi atau persekusi, serta tidak main hakim sendiri.

    2. Aktivasi Siskamling: Untuk mencegah tindak kejahatan seperti pencurian kendaraan atau hewan peliharaan, warga diminta untuk mengaktifkan kembali siskamling.

    3. Ketaatan Berlalu Lintas: Bhabinkamtibmas juga mengingatkan warga agar selalu mematuhi aturan berlalu lintas demi keselamatan bersama.

    4. Larangan Judi: Warga diingatkan untuk tidak terlibat dalam perjudian, baik online maupun kartu.

    polres sukabumi
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Sosialisasi Penerimaan Anggota Polri di...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Desa Neglasari...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bhabinkamtibmas Desa Kertaangsana Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Peternak Domba
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja Polsek Nyalindung Polres Suabumi dan Babinsa Gelar Sambang Warga, Serukan Pilkada Damai dan Kesiapsiagaan Bencana
    Bhabinkamtibmas Desa Cijangkar Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar Sambang Warga untuk Jaga Kondusivitas PILKADA Damai 2024
    Jadikan Kampung Kompa Bersih dari Sampah, Sat Narkoba Polres Sukabumi Lakukan Gotong Royong
    Bhabinkamtibmas Desa Gunung Batu Polsek Ciracap Polres Sukabumi Giat Silaturahmi DDS: Sosialisasikan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Kapolres Sukabumi Lepas Purna Bhakti AKP Aap Saripudin, Ucapkan Apresiasi Setinggi-Tingginya
    Kegiatan Police Goes To School di SMK Wira Utama, Kapolsek Nyalindung Akp Joko Susanto Berikan Himbauan Para Pelajar Terhadap Kenakalan Remaja
    Kapolsek Cikidang IPTU Hotben Sianturi Lakukan Penertiban Knalpot Brong dan Pengaturan Lalu Lintas
    Pasukan Emak-Emak di Sukabumi berikan dukungan kepada H. Andreas Untuk Maju di Pilkada Sukabumi Tahun ini Dampingi H. Asep Japar
    Tekan Pelanggaran dan Tingkatkan Kesadaran Lalu Lintas Operasi Zebra Polres Sukabumi Temukan Ribuan Pelanggaran Lalu Lintas
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Laksanakan DDS untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Apresiasi dari Tokoh Masyarakat, kepada Polres Sukabumi Telah Mengamankan Mudik Aman dan Lancar
    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Berikan Bekal kepada Pelajar di Desanya
    Hadir dengan masyarakat oleh Anggota Polsek Nyalindung Polres Sukabumi
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gelar Safari Subuh di Masjid Al Barokah, Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat
    Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban
    Anjangsana Harmonis Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja: Aksi Konkrit untuk Wujudkan Kamtibmas Unggul
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Oleh Polsek Ciracap Polres Sukabumi

    Ikuti Kami