Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Cegah Kejahatan

    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Cegah Kejahatan
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Cegah Kejahatan

    Polres Sukabumi Polda Jabar_Polsek Kalapanunggal menggelar kegiatan patroli dialogis sebagai upaya pencegahan terhadap berbagai jenis kejahatan yang mungkin terjadi di wilayah hukum mereka. Kegiatan ini dipimpin oleh Aipda Rachmat S. dan Aipda Indra FP, dua personil yang siap bertugas menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

    Dalam patroli ini, mereka menyasar berbagai lokasi strategis di wilayah Kalapanunggal, termasuk tempat keramaian, pemukiman warga, pertokoan, perkantoran, sekolahan, jalan raya, dan daerah rawan kriminalitas. Tidak hanya itu, objek vital juga menjadi perhatian utama para petugas.

    Selain menjalankan tugas patroli, para petugas juga memberikan himbauan kepada masyarakat sekitar. Mereka mengajak agar masyarakat mendukung kegiatan Polri dalam mencegah aksi premanisme, kejahatan jalanan, serta kejahatan lainnya guna menjaga situasi aman dan kondusif. Himbauan lainnya termasuk ajakan kepada masyarakat untuk aktif menjaga kamtibmas di lingkungan mereka, serta sosialisasi mengenai pencegahan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dan penggunaan aplikasi SUPERAPP Presisi untuk pelayanan online kepolisian.

    Tak hanya itu, dalam patroli kali ini, masyarakat juga diingatkan untuk tetap tenang dan damai pasca pemilu 2024. Himbauan terkait penggunaan knalpot sesuai spesifikasi teknis juga disampaikan untuk meminimalisir gangguan suara bising dari kendaraan.

    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Aiptu Fauzie Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami